3. Operator Relasional
Pada program ini saya mencontohkan penggunaan operator relasional dengan program sederhana. Program ini menentukan nilai suatu bilangan bulat integer apakah dia genap atau ganjil.
 |
Relasional.c |
Berikut contoh run dari program di atas. Menggunakan angka 10001 sebagai contoh dan operator ini berjalan baik dengan memberikan nilai ganjil di ahor program.
 |
Screen Shoot |
4. Operator Bitwise
Program ini hanya mencontohkan penggunaan operator xor ^. Dimana nilai kebenarannya dapat dihitung menggunakan perhitungan sederhana. Dengan operand 45 dan 23 dalam hexadesimal maka didapatkan nilai 58 sebagai hasil xor-nya.
 |
Bitwise.c |
 |
Screen Shoot |
Buat temen-temen yang pengen download source codenya bisa
DISINI AJA
Program standard yang saya gunakan untuk menjalankan source code adalah Dev C++
No comments:
Post a Comment